Saturday, March 3, 2012

Pesona Air Terjun Srigethuk



IAN-ini merupakn cerita pertamaku, ya ajar menulislah siapa tau bisa jadi penulis profesional.AMIN... Sebenarnya cuma buat ngisi waktu luang aja sih... Mumpung lagi libur kuliah jadi banyak waktu buat liburan deh..hehe


Liburan keduaku kemaren bareng teman-teman SMA dulu. Kita liburan ke daerah Playen, Gunungkidul. Namanya Objek Wisata Air Terjun Sri Gethuk terletak kurang lebih 17 km sebelah barat kota Wonosari, Gunungkidul.


Air terjun ini tergolong unik, knp?


Karena fakta membuktikan daerah Gunungkidul,Yogyakarta ini terkenal dengan daerah yang kering, tetapi kenyataanya disini ditemukan air terjun yang debitnya lumayan besar.


Oke, apa aja sih yang ada di Sri Gethuk ini?
Kita mulai dari awal sebelum masuk objek ini. Pernah denger kata-kata 'bersakit-sakit dahulu bersenag-senang kemudian'. Kata-kata itu memang benar karena akses masuk objek wisata ini hanya bisa dilalui dengan jalur darat menggunakan motor atau mobil pribadi,atau menggunakan jasa angkutan umum dan dilanjutkan jasa tukang ojek karena angkutan umum tidak sampai ke depan gerbang objek wisata air terjun ini. Namun sayang kurangya perhatian pemerintah daerah Gunungkidul jadi jalan darat yang menuju objek wisata ini masih belum di aspal, masih ada kiranya 500m yang masih jalan berbatu. Saya sarankan berhati-hati untuk melewatinya.


Namun sesamapinya di sana anda hanya butuh tiket masuk 5.000 itu sudah termasuk biaya parkir. Dan hal pertama yang akan anda lihat di sana bukan air tejun tetapi sungai yang masih alami. Selanjutnya...



No comments:

Post a Comment